How To Istall Samba On Debian 8.6. Jessie

Assalamualaikum..................

selamat pagi,hari ini saya akan membagi tutorial kepada kalian tentang instalasi Samba di Debian 8.6 Jessie.

A. Pengertian

 samba adalah perangkat lunak yang digunakan untuk sharing,dan dapat menghemat piranti keras,comtohnya printer.samba dapat dijalankan pada platfrom selain microsoft windows,misal unix,linux,IBM system 390,open VMS,dan oprasi lain,samba menggunakan protokol TCP/IP yang diinstal pada server host.

B. latar Belakang

sekarang banyak orang yang sudah beralih dari windows ke linux,dan mereka masih terbiasa dengan cara-cara windows,seperti halnya sharing data peer to peer,yang praktis itu.

C. Maksud dan Tujuan

dengan adanya itu kita masih bisa menikmati sharing data seperti halnya diwindows,tentunya dengan samba

D. Alat dan Bahan

- 2 laptop (min salah satu laptop harus ada yang terinstal samba)
- repo yang menyediakan samba
- kabel / wireless

E. Waktu Pelaksanaan

lama waktu yang dibutuhkan untuk konfigurasi 8 menit

F. Tahap Pelaksanaan

1. update dahulu repository yang anda gunakan.
" # apt-get update "





2.selesai update repository,selanjutnya instal samba dengan perintah  berikut

" # apt-get install samba "


3.terdapat pertanyaan yang kurang lebihnya "do you want continue ?".klik enter.

4.maka proses instalasi berlanjut.


5.selesai menginstal samba,kita konfigurasi samba pada smb.conf.
" # nano /etc/samba/smb.conf "


6. muncul tampilan dibawah ini,jika tidak muncul tampilan dibawah ini,maka ada yang salah saat menuju ke smb.conf tersebut.


7.masih berada di smb.conf,menuju page yang paling bawah,tambahkan konfigurasi berikut :
[nama tampilan]
path = (nama directory yang kalian sharing)
browseable = (yes bisa dilihat oleh public)
writeable = (yes bisa ditambah,duhapus,diedit,cut)
guest ok = (yes mengijinkan tamu atau tanpa  password)
public = (sama halnya dengan browseable)
read only = (kebalikannya dengan writeable)
security = (sama halnya dengan guest ok)


8.selesai konfigurasi pada smb.conf.restart sambanya
" # /etc/init.d/samba restart "


9.pastikan semuanya ok.


10.sekarang berikan password pada directory yang telah dibuat tadi.jika security no,maka langsung saja ke file manajer.
" # smbpasswd -a serverpoenya "



11.masukkan password yang akan kalian gunakan  untuk masuk nanti.


12.buka file manager.pilih browse network,pada kolom pencarian ketikan
" smb://(ip tujuan dari konfigurasi di atas tadi) "


13.jika tujuan ditemukan,terdapat tabel,pilih connect as user.
username : (nama yang kalian buat pada page 10)
domain : (biarkan saja default)
password : (yang kalian buat tadi (page 10))


14.selesai.

G. Kesimpulan

jadi kita bisa sharing data layaknya seperti windows,dan bisa sharing data dengan beda os misalnya linux mint dengan windows 7,dan lain-lain

H. Referensi



trimakasih telah mengikuti instalasi samba pada debian 8.6 jessie.mohon maaf jika terdapat kesalahan.

Wassalamualaikum...........................
Previous
Next Post »

Kontributor